Desa Jagapura Kulon

Kecamatan Gegesik
Kabupaten Cirebon - Jawa Barat

Artikel

Pandai Besi Tong Ani Masih Eksis Hingga Kini, di Desa Jagapura Kulon

Administrator

24 29-0 19:58:13

86 Kali Dibaca

Desa Jagapura Kulon, 29 Juli 2024 - Mahasiswa KKN 123 Universitas islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon melakukan kunjungan ke salah satu UMKM, yaitu pande besi milik Tong Ani yang berada di Gang Pande, Dusun 3 RT004/RW009, Desa Jagapura Kulon, Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon.

Pada zaman modern saat ini masih ditemui berbagai pekerjaan atau keahlian yang dilakukan dengan menggunakan cara-cara tradisional. Keahlian tradisional ini sengaja dipertahankan dengan alasan turun-temurun dari keluarga yang bertujuan untuk menjadikan warisan dan menjaga kualitas hasil agar tetap terjaga dengan baik. "Sudah sejak SD saya diajarkan oleh orang tua saya menjadi pandai besi, karena hal ini merupakan hal turun menurun dari keluarga," Jelas Tong Ani saat ditemui di blok pande, Tong Ani sendiri terjun sebagai pandai besi belajar dari ilmu yang diberikan ayahnya ,saat sudah dewasa dan siap menjadi pemandai besi ia menggantikan ayahnya.

Pande besi milik Tong Ani sudah berdiri sekitar tahun 1970 an dan dijalankan turun temurun dari generasi ke generasi hingga sampai sekarang. Tong Ani sendiri adalah nama dari pemilik pande besi yang dikenal oleh masyarakat sekitar. Tidak heran kenapa bisa dikenali, karena hasil barang yang dibuat memiliki kualitas yang baik. Barang yang dibuat dari besi baja lalu diolah menjadi cangkul, pisau, golok, kapak atau celurit.

Mahasiswa KKN kelompok 123 melihat cara pembuatan dimana semua barang yang dibuat dengan alat tradisonal seperti dari arang yang ditaruh di sela-sela batu bata dan menghasilkan api. Proses yang dilakukan seperti membakar besi atau logam kemudian dipukul memakai palu, dan biasanya yang memukul melibatkan dua orang secara bergantian dan  dilakukan berulang kali sampai peralatan tersebut jadi dengan sempurna.

Dalam pembuatan barangnya dalam satu hari terdapat 2 orang yang dapat membuat lebih dari 70 alat pisau dan 20 alat untuk ukuran yang berbeda- beda umtuk ukurannya ada yang besar, sedang dan kecil. Dalam prosesnya itu dari awal pemotongan besi,pembakaran,hingga pembuatan gagangnya, "Satu barang bisa diselesaikan dalam puluhan menit hingga berjam-jam tergantung dari kerumitan barang tersebut," begitulah informasi yang didapatkan dari Tong Ani yang sudah ahli dalam pembuatan kerajinan pande besi ini. Untuk harga barangnya sekitar Rp.15.000-Rp.300.000. Tidak hanya membuat Ia juga dapat mengasah alat- alat yang sudah tumpul dan memperbaiki gagangnya

Pandai Besi milik Tong Ani Buka setiap hari, kecuali hari Jumat mulai pukul 07.00 WIB - pukul 17.00 WIB. Oleh karena itu bagi masyarakat yang ingin datang untuk membeli atau memesan bisa datang di hari dan jam tersebut.

IMG_4435-min 

Dari kegiatan berkunjung yang di lakukan oleh Mahasiswa KKN kelompok 123 mendapatkan hasil yaitu membuatkan titik Maps pada Pande besi milik Tong Ani dan kesan yang di dapat berupa UMKM yang berada di desa harus tetap dilestarikan terutama Pande besi ini karena merupakan bagian dari pekerjaan atau keahlian yang dilakukan dengan menggunakan cara-cara tradisional.

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Statistik Desa

Aparatur Desa

Kuwu

Alwanudin

Sekretaris Desa

ANDI WAMYANI

Kasi Pemerintahan

Panji Umbara

Kasi Kesejahteraan

SANANI

Kaur tata usaha dan Umum

MUNAWI

Kaur Keuangan

EVI LELIYAWATI

Kadus I

MASHURI

Kadus II

MISTIYANINGSIH

KADUS IV

BAYU MALIK ELBAZENT

Kasi Pelayanan

ABDUL KHIDIR

Kaur Perencanaan

ROJUDIN

Kadus III

ARIS SUDARSONO

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Jagapura Kulon

Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon, 32

Menu Kategori

Agenda

Belum ada agenda terdata

Sinergi Program

Komentar

Tes

11 Desember 2024 06:37:23

rtes...

Abah

10 Desember 2024 15:26:02

Mantaaaap Pak Kuwu........

Alwanudin

10 Desember 2024 10:23:03

Lanjutkan...

Takhriki Santoso

07 Desember 2024 18:05:28

Mantap...

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:138
Kemarin:179
Total:26,879
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.224.59.3
Browser:Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDes 2024 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.729.442.800,00RP 1.624.890.000,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 1.896.164.600,00RP 1.791.611.800,00

APBDes 2024 Pendapatan

Hasil Aset Desa

AnggaranRealisasi
Rp 4.500.000,00RP 4.500.000,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.052.410.000,00RP 1.052.410.000,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 104.552.800,00RP 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 437.980.000,00RP 437.980.000,00

Bantuan Keuangan Provinsi

AnggaranRealisasi
Rp 130.000.000,00RP 130.000.000,00

APBDes 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 683.601.860,00RP 579.049.060,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 753.620.000,00RP 753.620.000,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 162.679.740,00RP 162.679.740,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 282.763.000,00RP 282.763.000,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 13.500.000,00RP 13.500.000,00

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-6.534997294618051
Longitude:108.42470135028668

Desa Jagapura Kulon, Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon - Jawa Barat

Buka Peta

Wilayah Desa